Pengertian Shalat Sunnah Rawatib
Shalat sunnah rawatib adalah shalat sunah yang mengikuti shalat Fardu yang lima, dikerjakan sesudah atau sebelum shalat fardhu.* Shalat Sunnah rawatib muakad (yang ditekankan)
a. Dua rakaat sebelum shalat subuh
b. Dua rakat sebelum shalat dhuhur
c. Dua rakaat sesudah shalat dhuhur
d. Dua rakaat sesudah shalat mahrib
e. Dua rakaat sesudah shalat isya’
* Shalat Sunnah rawatib tidak muakkad
a. Empat rakaat sebelum shalat dhuhur dan empat rakaat sesudahnya
b. Empat rakaat sebelum shalat ashar
c. Dua rakaat sebelum shalat Mahrib
Tidak ada komentar:
Posting Komentar